Ruang Publik KBR - Bike To Care 2022 #BaliLoop 500KM

Thanks! Share it with your friends!

You disliked this video. Thanks for the feedback!

Added by vindheim
86 Views
Untuk meningkatkan kesadaran dan kepedulian masyarakat terhadap hak-hak anak melalui olahraga sepeda, SOS Children’s Villages Indonesia, sebagai lembaga non-profit internasional yang memperjuangkan dan mengupayakan pemenuhan hak anak menyelenggerakan gerakan sosial “Bike to Care”. Mengikuti jejak kesuksesan annual event SOS Children’s Villages Indonesia dari tahun 2016, Run to Care, Bike to Care 2022 mempromosikan bersepeda jarak jauh (ultra-distance cycling) sebagai perjuangan dalam upaya menggalang dana bagi kehidupan anak-anak Indonesia bersama para pesepeda dan mitra. Mengusung rute “Bali 500KM”, pesepeda akan mengelilingi pulau Bali dengan Start dan Finish point di Tanjung Benoa serta titik Finish tengah di Lovina. Ratusan pesepeda yang akan gowes ini menggalang dana untuk menciptakan masa depan yang lebih baik bagi anak-anak Indonesia, khususnya mereka yang kehilangan orang tua akibat pandemi Covid-19.

Lalu, seperti apa teknis pelaksanaan Bike to Care 2022? Bagaimana cara mengikuti gerakan sosial ini? Kita akan perbincangkan lebih dalam soal ini di Ruang Publik KBR bersama narasumber :
1. Sumanda Tondang - Direktur FDC SOS Children’s Villages Indonesia
2. Teuku Adhitia Nugraha - Project Leader Bike To Care 2022 #BaliLoop 500KM
=========================================

Dengarkan podcast for curious minds produksi KBR di https://kbrprime.id dan Spotify, Google Podcast, Anchor (search: KBR Prime).

=========================================

Subscribe: https://www.youtube.com/beritakbr

=========================================

Temukan update berita dan informasi menarik lainnya di:

https://kbr.id
https://kbrprime.id
https://instagram.com/kbr.id
https://twitter.com/beritakbr
https://facebook.com/beritaKBR
=========================================
Commenting disabled.